24.9 C
Poso, ID
Senin, 20 Januari 2025
Beranda Topik Kabar baik dari poso

Tag: kabar baik dari poso

Kerja Kolaborasi Anak Muda Poso Merawat Toleransi, Budaya, Lingkungan

Mata Dewi Pomounda (27) berkaca-kaca saat berbicara dengan Fita (22). Keduanya sembab ketika menyadari betapa konflik yang terjadi saat mereka masih balita berdampak pada...

Melatih Mediator Damai Poso, Mendengarkan dan Berpikir Ke Depan

Bagaimana agar konflik ada tapi tidak menjadi konflik kekerasan? Konflik tidak pernah akan lepas dari dinamika kehidupan manusia dimanapun berada, termasuk di Poso. Kenyataan...

Merasakan Semangat Perempuan Dulumai di Festival Tradisi Kehidupan

JARUM jam menunjukkan pukul 12.00 wita. Matahari sedang garang-garangnya. Tensi diskusi di Banua Mpolimbu tak kunjung menurun. Para tetua adat bergantian menyoal tradisi bercocok tanam leluhur suku...

Perjalanan Empat Pantai Danau Poso, Dari Dulumai Hingga Dumalanga

"Tempat ini sangat indah. Jangan informasikan ke banyak orang. Supaya tidak rusak" Marketa ( Sulawesi Keepers ) Saya beruntung bisa keliling Danau Poso. Sudah berkali-kali...

Membincangkan Adat Pertanian Ramah Alam dalam Tradisi Pamona

"Selama bintang di langit tidak diubah maka kita tetap taati. Kita orang Pamona mengenalnya bintang ngKeo atau Tamangkapa. Kalau mau menanam umbi-umbian maka lihatlah...

Mendorong Penetapan Warisan Geologi Danau Poso, Melindungi Sejarah dan Situs Geologi

Jalan panjang menuju penetapan Danau Poso sebagai taman bumi terus ditempuh tim Ekspedisi Poso. Dalam dua tahun belakangan didukung penuh oleh Pemerintah Provinsi Sulawesi...

Duta Kebebasan Beragama dan Berkeyakinan ; Melanjutkan Sejarah Kruyt dan Baso...

“Dulu kalau saudara dari kristiani pigi moasu (berburu), mereka membawa Kalando di belakang. Mereka lewat di muka ( red : depan rumah ) ,...

Seatap Semalam, Tokoh Agama Kristen dengan Tokoh Islam di Tokorondo

”JIKA sedang melakukan perjalanan dari Tentena menuju Palu, Tokorondo adalah wilayah yang tak masuk dalam daftar untuk disinggahi. Sekalipun sekadar membeli air minum,” Pernyataan ini datang...

Pemulasaraan Jenazah, Dialog Mencari Persamaan dalam Islam

Dalam ajaran Islam, jika ada orang yang meninggal  maka wajib bagi seluruh ummat Islam menguburkannya. Bila sudah ada yang melakukannya, maka ummat yang lain...

Irmawati : Cerita Semalam dan Transformasi Kepemimpinan

“Semalaman saya tidak bisa tidur. Jangan-jangan besok saya sudah tidak bernyawa” Sambil tergelak, Irma, 42 tahun menceritakan ketakutannya saat pertama kali menginap di Tentena. Bekal...