Tag: mosintuwu
Bapasiar, Tradisi Natal Tahun Baru di Poso
“Selamat Natal!” Seruan ini akan sering terdengar di depan pintu rumah di tanggal 25 Desember dan hari-hari setelahnya. Seruan ini menjadi semacam kata kunci...
Transformasi Gerakan Perempuan Poso untuk Keadilan
“Hari ibu mengalami pergeseran makna yang semakin jauh dari konteks sebelumnya. Ini ditandai dengan simbol-simbol Hari Ibu yang melekat pada domestifikasi peran perempuan” Demikian...
22 Desember : Memaknai Hari Gerakan Perempuan Indonesia di Poso
Pengguntingan pita, aneka lomba masak, memakai kebaya dan pakaian tradisional perempuan Indonesia, membebaskan beban domestik sehari, memberikan kejutan atau hadiah istimewa terhadap ibu adalah...
Rayakan Hari Anak, Ada Piknik Dongeng Anak Poso
Seratusan anak-anak dari berbagai desa dan sekolah di Tentena dan Poso meramaikan Festival Dongeng Anak Poso hari kedua, 26 November 2016. 10 dongeng dengan...
Sahabat Pena Anak Poso
Tangan-tangan mengancung ke atas disertai teriakan “ saya...saya kak”. Beberapa anak tidak sabar dan mendekat mengelilingi Lian Gogali, pendiri Project Sophia yang sedang membacakan...
Workshop Dongeng dan Dongeng Damai dalam Gambar di Festival Dongeng
Workshop Mendongeng menjadi salah satu daya tarik di Festival Dongeng Anak Poso yang diselenggarakan oleh Project Sophia Institut Mosintuwu bekerjasama dengan Ayo Dongeng Indonesia....
Festival Dongeng Anak Poso , Bawakan Cerita Damai Tana Poso
Institut Mosintuwu bekerjasama dengan Ayo Dongeng Indonesia didukung oleh Bintang Nutricia menggelar Festival Dongeng Anak Poso pada tanggal 25 – 26 November 2016. Festival...
Nadi Berdetak, Desa Poso Kelola Hasil Bumi
“ Seluruh sumber daya ekonomi desa dikelola dengan pengetahuan dan tradisi lokal dan menjelma menjadi aneka produksi yang menggugah. Nadi berdetak” Dirjen Pembangunan dan...
Lokakarya Guru-Guru Agama Poso : Bentuk Siswa ToleranTraining of Religious...
Nelson Mandela, tokoh dunia yang juga presiden Afrika fenomenal pernah mengingatkan bahwa Pendidikan adalah senjata yang paling ampuh untuk mengubah dunia. Karena itu peran...
Ayo Makan Buah di PosoLet’s Taste Poso’s Fruits
Kementrian Pertanian Indonesia dan Kementrian Ekonomi Usaha Ekonomi Kecil memulai sebuah gerakan yang disebut “ Ayo Makan Buah” . Gerakan yang dikumandangkan sejak tanggal...