25.8 C
Poso, ID
Selasa, 19 November 2024
Beranda Topik Perempuan poso

Tag: perempuan poso

Rekomendasi Perempuan Poso untuk Desa Membangun di Poso

Perempuan Poso Menyusun Program Desa Membangun “Tidak ada lagi alasan bahwa kelompok perempuan di desa dikatakan tidak mau aktif. Sejak awal, kita perempuan mau terlibat...

Perempuan Poso dan Musyawarah Desa

“Memang perempuan harus pro aktif, kalau perlu berjuang lebih 2 kali 3 kali lipat untuk bisa didengarkan di desa. Apalagi kalau sudah berkaitan dengan...

Pendidikan Agama yang Pluralis di Sekolah Poso

Kembangkan Semangat Sintuwu Maroso di Pendidikan Agama Sejak resmi berdiri, Kabupaten Poso memiliki slogan yang mengakomodir keberagaman agama dan suku. Sintuwu Maroso yang secara singkat...

Bapasiar, Tradisi Natal Tahun Baru di Poso

“Selamat Natal!” Seruan ini akan sering terdengar di depan pintu rumah di tanggal 25 Desember dan hari-hari setelahnya. Seruan ini menjadi semacam kata kunci...

Transformasi Gerakan Perempuan Poso untuk Keadilan

“Hari ibu mengalami pergeseran makna yang semakin jauh dari konteks sebelumnya. Ini ditandai dengan simbol-simbol Hari Ibu yang melekat pada domestifikasi peran perempuan” Demikian...

22 Desember : Memaknai Hari Gerakan Perempuan Indonesia di Poso

Pengguntingan pita, aneka lomba masak, memakai kebaya dan pakaian tradisional perempuan Indonesia, membebaskan beban domestik sehari, memberikan kejutan atau hadiah istimewa terhadap ibu adalah...

Widya, Perempuan Pembela Hak Masyarakat

Sehari-harinya, Widya adalah petani dan ibu rumah tangga. Kondisi fisik kakinya yang terbatas dan menggunakan kruk setiap harinya, tidak membatasinya untuk melakukan berbagai kegiatan...

Rayakan Hari Anak, Ada Piknik Dongeng Anak Poso

Seratusan anak-anak dari berbagai desa dan sekolah di Tentena dan Poso meramaikan Festival Dongeng Anak Poso hari kedua, 26 November 2016. 10 dongeng dengan...

Workshop Dongeng dan Dongeng Damai dalam Gambar di Festival Dongeng

Workshop Mendongeng menjadi salah satu daya tarik di Festival Dongeng Anak Poso yang diselenggarakan oleh Project Sophia Institut Mosintuwu bekerjasama dengan Ayo Dongeng Indonesia....

Nadi Berdetak, Desa Poso Kelola Hasil Bumi

“ Seluruh sumber daya ekonomi desa dikelola dengan pengetahuan dan tradisi lokal dan menjelma menjadi aneka produksi yang menggugah. Nadi berdetak”  Dirjen Pembangunan dan...